Definition List

LightBlog

Translate

Senin, 13 Desember 2010

Rumah Telur Dai Haifei

Satu solusi cerdas diwujudkan Dai Haifei, seorang arsitek 24 tahun, di Beijing, China. Ia menciptakan rumah berbentuk telur yang bisa digerakkan (berpindah-pindah) dengan memanfaatkan tenaga matahari.

Rumah telur itu berukuran tinggi 6 kaki yang strukturnya bisa menempati trotoar, dan konstruksinya terbuat dari potongan bambu, kepingan kayu, karung, dan biji rumput yang bisa tumbuh pada musim semi.
Untuk kebutuhan energi, rumah mungil ini memiliki panel surya di bagian atapnya yang bisa menghidupkan lampu di dalam ruang yang sangat minimalis itu. Menurut China Daily, rumah itu dibangun dengan biaya sekitar USD 1.000 (¥ 6.427) saja.
Kisah Haifei dan rumah telurnya, mendapat tanggapan luas di facebook, twitter, dan blog….* (Yahoo/AFP/Getty/Int)


Source: www.MedanTalk.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silakan beri komentar untuk konten ini